Pages

Sunday, March 31, 2013

Subhanallah, Inilah Mukjizat Alquran tentang Garis Edar Tata Surya



Menurut Ilmu Astronomi, matahari bergerak dengan kecepatan luar biasa yang mencapai 720 ribu km per jam ke arah bintang Vega dalam sebuah garis edar yang disebut Solar Apex.

Ini berarti bahwa matahari bergerak sejauh kurang lebih 17.280.000 kilometer dalam sehari. Bersama matahari, semua planet dan satelit dalam sistem gravitasi matahari juga berjalan menempuh jarak ini. Selanjutnya, semua bintang di alam semesta berada dalam suatu gerakan serupa yang terencana.

Sunday, March 24, 2013

Magister Manajemen Konsentrasi Kualitas dan Standardisasi Universitas Trisakti Penyelenggara Pendidikan Pasca Sarjana Standardisasi Pertama di Asia Pasifik

Didukung Badan Standardisasi Nasional (BSN) dan International Organization for Standardization (IS0), Program Pendidikan Pascasarjana konsentrasi Manajemen Kualitas dan Standardisasi Universitas Trisakti merupakan program pendidikan pascasarjana di Asia Pasifik yang pertama mendapat dukungan dari organisasi standardisasi dunia (ISO), demikian ungkap Nunu Wisnuaji, Sekjen Program Pendidikan Pascasarjana konsentrasi  kualitas dan standardisasi. Sementara perguruan tinggi di Eropa yang mendapat dukungan dari organisasi standar dunia tersebut adalah Geneva University.


Thursday, March 14, 2013

Tujuh Miliuner Sukses Dunia yang Tak Lulus Sarjana

Tujuh miliuner sukses dunia yang tak lulus Sarjana

Menjadi miliuner adalah mimpi sebagian besar rakyat di dunia. Tak heran bila banyak jasa peneliti orang kaya muncul dan merilis daftar orang terkaya di dunia menurut versi masing-masing.
Meski begitu, apakah harus mempunyai pendidikan tinggi untuk menjadi miliuner? Menteri BUMN Dahlan Iskan berpendapat, tidak melulu harus mempunyai pendidikan yang tinggi untuk bisa sukses.
"Keinginan yang sangat kuat pasti akan berhasil. Cara mengukur keinginan itu seperti emas. Emas ada yang 24 karat, 12 karat. Namun kuatnya keinginan itu orangnya sendiri yang tau," ucap Dahlan Rabu (13/3).
Memang tidak ada salahnya dengan ucapan dahlan. Buktinya terdapat beberapa konglomerat dengan harga kekayaan miliaran dolar bahkan tak lulus Sarjana. Siapakah mereka?

Tuesday, March 12, 2013

Waterfront City of Jakarta


Tujuan Ibadah


Banyak orang yang mengaku sebagai hamba Allah tapi tidak tahu apa hakikat dan tujuan ibadah. Ibadah secara etimologi adalah menghinakan diri (Al-Tadzallul) dan menundukkan diri (Al-Khudhu'). Secara terminologi sebagaimana dikemukakan oleh Ibnu Taimiyyah dalam kitab Al-Ubudiyyah, pengertian ibadah adalah satu istilah atau nama yang mencakup seluruh aktivitas yang dicintai dan diridhoi Allah, baik serupa perkataan maupun perbuatan yang zohir maupun yang batin.